Efektivitas Pajak Bumi Bangunan (PBB) Terhadap Pendapatan Daerah Kota Palu Dalam Perspektif Ekonomi Islam : Studi Kantor Badan Pendapatan Daerah Kota Palu

Magfirah, Magfirah (2019) Efektivitas Pajak Bumi Bangunan (PBB) Terhadap Pendapatan Daerah Kota Palu Dalam Perspektif Ekonomi Islam : Studi Kantor Badan Pendapatan Daerah Kota Palu. Diploma thesis, IAIN Palu.

[thumbnail of MAGFIRAH.pdf] Text
MAGFIRAH.pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Hasil dan penelitian ini menunjukan bahwa pajak bumi bangunan pada kantor Badan Pendapatan Daerah Kota Palu dari tahun 2016-2018 tergolong tidak efektif, baik dilihat dan jumlah lembar SPPT, maupun SPPT terbayar. Wajib pajak lalai dalam melaksanakan kewajibannya untuk melunasi utang pajak, tidak mampu untuk melunasi utang pajak, dan tempat tinggal Wajib Pajak tidak dapat ditemui. Tingkat efektivitas maksimal Potensi dan realisasi pendapatan pajak bumi bangunan terjadi pada tahun 2016, dan tingkat minimal potensi dan realisasi pendapatan pajak bumi bangunan terjadi pada tahun 2018.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Economy & Business
Divisions: Fakultas Ekonomi & Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Ainul Yaqin Usman S.I.P.
Date Deposited: 16 Feb 2022 01:05
Last Modified: 16 Feb 2022 01:05
URI: http://repository.iainpalu.ac.id/id/eprint/1148

Actions (login required)

View Item
View Item